RSUD Dr. M.M. Dunda Limboto Kabupaten Gorontalo, menjadi tuan rumah Pelaksanaan Operasi Karatak yang digelar Pemerintah Provinsi Gorontalo. Kegiatan ini dilakukan adalah wujud kepedulian pemerintah Provinsi Gorontalo terhadap peningkatan pelayanan kesehatan masyarakat yang kini menjadi program unggulan Pemerintah Provinsi Gorontalo

06/04/12

Sekda Kab. Gorontalo Senam Diabetes Bersama Persadia

Sabtu, 7 April 2012.
PROMKES RSUD Dr. M.M. DUNDA - Gedung Eks Mall Limboto menjadi lokasi senam diabetes yang diselenggarakan, turut hadir Wakil Bupati Gorontalo, Sekda, dan jajaran Pemda Kabupten Gorontalo. Dalam kegiatan ini, peserta persadia terlihat serius mengikuti gerakan senam kaki, yang di pimpin langsung instruktur senam kaki diabetes, Ibu Elly Momijo. Acara ini merupakan peringatan hari kesehatan sedunia yang ke 47, dengan mengambil tema "Menuju tua, sehat, mandiri dan produktif" yang jatuh pada hari sabtu tanggal 7 April 2012.


 
Peserta Senam Diabetes Terlihat serius





Ibu Elly Momijo Instruktur Senam Diabetes


Ibu Sekda Kab. Gtlo di damping Direktur RS Dunda, ikut senam DM

Dalam acara ini pula diisi dengan pemeriksaan gula darah gratis, yang juga diikuti oleh wakil bupati dan assiten yang ada di jajaran pemda kabupaten Gorontalo.


Mengakhiri kegiatan ini, di tutup dengan doorprize, dimana antusias peserta senam yang juga disaksikan wakil bupati Gorontalo, Sekda bersama jajaran.



0 komentar:

Posting Komentar

Pages